Denah Rumah Minimalis , Dalam pembuatan desain sebuah rumah tentu denah rumah akan menjadi hal terpenting dalam sebuah desain. Karena dengan adanya denah rumah akan mempermudah kita dalam mendesain rumah dan akan menambah kenyamanan penghuni rumah ketika rumah tersebut sudah jadi. Kesalahan sebuah denah pada sebuah desain rumah akan berakibat rumah akan terlihat semrawut dan kurang manarik untuk di tinggali. Untuk itu desain denah rumah menjadi penting.
Apalagi jika rumah yang akan anda buat merupakan desain
rumah yang minimalis. Tentunya akan menjadi sangat penting denah sebuah rumah, karena rumah minimalis identik dengan desain denah yang rapi meskipun rumah tersebut berdiri diatas lahan yang terbatas atau sempit. Dengan denah rumah yang benar akan membuat rumah minimalis anda terlihat rapi dan luas serta menambah daya tarik tersendiri bagi rumah minimalis anda. Berikut kami sertakan 2 denah rumah minimalis modern.
|
Denah Rumah Minimalis |
|
Denah Rumah Minimalis |
Pada 2 desain
denah rumah minimalis diatas digambarkan ruangan tamu dan ruang keluarga di gabung jadi satu. Hal itu akan membuat rumah terlihat lebih luas. Denah tersebut juga menggambarkan bagian kamar tidur, kamar mandi serta sebuah ruangan garasi yang mampu menampung mobil anda. Pada umumnya rumah minimalis mempunyai 2 tempat tidur yang cukup untuk satu keluarga ideal yaitu orang tua dan 2 orang anak.
Itulah 2 desain
denah rumah minimalis yang bisa digunakan sebagai acuan anda dalam membuat rumah minimalis yang modern. Anda bisa mengganti denah sesuai keinginan anda asal ukuran dan proporsi setiap ruangan seimbang sehingga anda dan keluarga akan betah menempati rumah.